Showing posts with label Masakan. Show all posts
Showing posts with label Masakan. Show all posts

Cara Membuat Pancake Sederhana Dan Mudah

Cara Membuat Pancake Sederhana Dan Mudah - Jika berbicara mengenai kue, didunia ini memang terdapat banyak jenis kue yang sangat beragam dan memiliki rasa yang sangat enak. Bahkan disetiap negara ada kue-kue yang khas dengan negaranya atau daerahnya. Salah satu nama kue yang mendunia adalah Pancake atau dalam bahasa Indonesia disebut dengan Panekuk. Di Indonesia sendiri kue ini sangat digemari oleh banyak orang karena memang memiliki rasa yang sangat enak dan juga lezat.

Pancake sendiri merupakan salah satu kue dadar yang dibuat dengan menggunakan bahan sederhana dan dibentuk sehingga menjadi adonan yang cukup kental. Lalu bagaiamana cara membuat pancake dengan sederhana dan menyajikan rasa dengan kualitas yang sangat enak? Tenang saja karena kali ini kami akan mengulas tentang bagaimana cara membuat pancake sederhana yang sangat enak dan lezat. Tanpa perlu berbicara panjang lebar lagi, dibawah ini kami akan langsung mengulas cara membuat pancake sederhana yang sangat enak dan juga lezat.
Cara Membuat Pancake Sederhana Dan Mudah

Bahan: 
  • Tepung terigu (100 gr)
  • Gula pasir (30 gr)
  • Telur (1 butir, dikocok)
  • Susu bubuk (30 gr)
  • Susu cair full cream (200 ml)
  • Margarin (30 gr, dicairkan)
  • Baking powder (1 sdm)
Cara Membuat Pancake:
  • Campurkan tepung terigu, gula pasir dan susu bubuk hingga semua tercampur dengan merata.
  • Masukan telur ayam yang sudah dikocok, tambahkan susu cair dan juga margarin yang dicairkan terlebih dahulu.
  • Tambahkan baking powder dan aduk sampai semua bahan tercampur sampai merata.
  • Panaskan wajan dengan ukuran kecil atau sesuai selera, lalu tambahkan minyak sedikit.
  • Dadar adonan pancake yang tadi telah dibuat di atas wajan dengan api kecil.
  • Setelah permukaannya terlihat berlubang dan tepinya sedikit agak keras, balikan adonan dan masak sebentar.
  • Lakukan semua cara diatas sampai adonan pun habis dan pancake siap untuk dihidangkan.
Cara membuat pancake di atas tentunya sangat mudah dan praktis, bahkan bisa dibilang diatas merupakan cara membuat pancake yang sangat sederhana. Selain pancake diatas, kita juga bisa menambah sedikit modifikasi dengan membuat pancake rasa cokelat, caramel ataupun yang lainnya tergantung sengan selera yang kita semua miliki.

Itulah tadi sedikit ulasan mengenai cara membuat pancake sederhana, semoga cara membuat pancake di atas dapat bermanfaat dan memberikan inspirasi dalam hal memasak bagi semua pembacanya, dan terima kasih telah membaca cara membuat pancake.

Cara Membuat Spaghetti Dengan Mudah Ala Bolognese

Cara Membuat Spaghetti Dengan Mudah Ala Bolognese - Spaghetti, siapa yang tidak kenal dengan makanan yang satu ini. Spaghetti sendiri merupakan sejnis mie yang berasal dari Italia, memiliki bentuk yang panjang seperti lidi dan umumnya dimasak sekitar 9-12 menit dalam air mendidih. Tapi sepertinya jika dibayangkan Cara Membuat Spaghetti memang tidak semudah itu, karena memerlukan bahan-bahan yang khas juga.

Cara Membuat Spaghetti


Seperti dilansir dari situs terkemuka di dunia, spaghetti adalah salah satu jenis pasta yang dimana bangsa Italia telah mengenalnya sejak dari lama. Bahan-bahan yang umum digunakan dalam membuat spaghetti seperti tepung terigu yang diolah dengan air dan telur sehingga terbentuk menjadi sebuah adonan yang dinamakan dengan pasta dan kemudian diling tipis. Kemudian cara menyajikan spaghetti sendiri sangat bervariasi, salah satunya adalah jenis spaghetti yang akan kita bahas kali Spaghetti ala Bolognese yang disajikan dengan saus daging cincang dan ditaburi dengan keju parut.
Cara Membuat Spaghetti Dengan Mudah Ala Bolognese

Seperti dikatakan di atas, pada kesempatan kali ini kami akan memberikan sedikit ulasan tentang Cara Mmebuat Spaghetti ala Bolognese dengan mudah dan bisa dilakukan sendiri di rumah. Ulasan ini tentu saja kami berikan untuk semua pembaca yang ingin mencoba memasak spaghetti sendiri di rumah, ataupun bagi para pembaca yang saat ini tengah belajar memasak dan tidak ada salahnya untuk belajar memasak spaghetti. Dan tanpa perlu panjang lebar lagi, lebih baik langsung kita simak ulasan Cara Membuat Spaghetti di bawah ini.

Bahan:
  • Spaghetti (500 gram, tersedia di supermarket)
  • Daging giling (250 gram)
  • Saus tomat (3 sdm)
  • Tomat segar (500 gram, diblender dengan sedikit air)
  • Keju (100 gr, diparut)
  • Tepung maizeba (2 sdm)
  • Bawang putih (8 siung, dicincang halus)
  • Bawang bombay (2 siung, rajang tipis-tipis)
  • Bubuk Oregano (1 sdm)
  • Gula secukupnya
  • Garam secukupnya
  • Minyak zaitun
  • Minyak goreng
  • Sosis sapi
Cara Membuat Saus:
  • Rebus tomat yang telah diblender dengan tambahan segelas air dan gunakan api kecil saja.
  • Jika rebusan tomat telah mendidih, tambahkan daging giling dan juga bubuk oregano, aduk-aduk sampai merata dan menjadi kental seperti saus.
  • Jika dirasa kurang kental, tambahkan tepung maizena yang dilarutkan dengan air dan tuangkan pada adonan saus.
  • Masukan saus tomat, gula dan juga gara. Lalu tambahkan parutan keju secukupnya.
  • Jangan lupa cicipi saus tersebut agar rasanya dapat diketahu, jika telah yakin maka angkat saus dan tiriskan.
Cara Membuat Spaghetti:
  • Rebus 1 liter air yang dicampur dengan 2 sendok makan minyak goreng, rebus sampai mendidih dan masukan spaghetti lalu aduk-aduk sampai merata.
  • Jika spaghetti dirasa telah matang maka angkat dan tiriskan.
  • Tambahkan 5 sendok makan minyak zaitun, lalu aduk kembali hingga semua tercampur dengan erata.
  • Siapkan wajan lalu panaskan minyak gorenng. Lalu tumis bawang bombay dan bawang putih hingga layu dan mengeluarkan aroma harum.
  • Tuangkan saus spaghetti yang tadi telah dibuat, masak kembali sampai tercium aroma harum.
  • Masukan spaghetti ke dalam saus yang masih panas, lalu kecilkan api sambil diaduk rata secara perlahan agar saus dan spaghetti tercampur dengan rata.
  • Jika diinginkan bisa ditambahkan dengan sosis atau bahan lainnya sesuai dengan bselera.
  • Jika terlihat sudah matang, maka angkat spaghetti yang telah dibuat. Sajikan dengan taburan parutan keju dan spaghetti pun siap untuk dihidangkan.
Cara Membuat Spaghetti di atas tentunya sangat mudah dan praktis, namun memang bahan-bahan yang diperlukan dalam Cara Membuat Spaghetti di atas cukup banyak. Akan tetapi, jika kita mengikuti semua langkah di atas dengan benar, maka spaghetti yang dibuat pun pasti akan tersaji dengan rasa yang enak dan lezat.

Cara Membuat Spaghetti


Itulah tadi sedikit ulasan mengenai Cara Membuat Spaghetti ala Bolognese yang cukup mudah. Semoga ulasan kami kali ini tentang Cara Membuat Spaghetti akan sangat bermanfaat untuk semua pembacanya, dan terima kasih telah membaca ulasan mengenai Cara Membuat Spaghetti.

Cara Membuat Pempek Enak Dengan Mudah

Cara Membuat Pempek Enak Dengan Mudah - Bagi masyarakat Indonesia siapa yang tidak kenal dengan pempek. Pempek atau biasa disebut juga dengan empek-empek merupakan salah satu jenis makanan khas dari Palembang, tapi hampir di seluruh daerah Sumatera Selatan memproduksi pempek jadi sebagian banyak orang juga sulit untuk mengungkapkan bahwa pempek berasal dari palembang. Namun, tidak bisa dipungkiri memang Palembang dan pempek memiliki keterkaitan yang sangat erat. Cara Membuat Pempek sendiri menggunakan banyak bahan, dan bahan dasarnya adalah sagu dan juga ikan.

Cara Membuat Pempek


Pempek juga biasanya disajikan bersama dengan saus yang berwarna kecoklatan yang disebut dengan cuka atau cuko. Cuko tersebut terbuat dari air dengan campuran gula merah, cabe rawit yang ditumbuk, udang ebi, bawang putih dan juga garam. Dan bagi masyarakat palembang ataupun masyarakat lainnya yang menggemari pempek, cuko dibuat sedikit pedas untuk menambah cita rasa.
Cara Membuat Pempek Enak Dengan Mudah

Pempek sering kita dijual di pinggiran jalan atau ada juga pedagang pempek yang berkeliling. Akan tetapi, sebagain orang juga pasti ingin membuat pempek sendiri di rumah, sehingga Cara Membuat Pempek yang mudah sangat dibutuhkan. Dan hari ini kami pun akan membahas tentang Cara Membuat Pempek yang enak dan mudah. Seperti apa? Lebih baik langsung kita simak saja ulasan Cara Membuat Pempek di bawah ini.

Bahan Pempek:
  • Tepung sagu (1,5 kg)
  • Ikan belida giling (1 kg, jika tidak ada disarankan ikan gabus atau ikan tenggiri)
  • Garam (1 sdm)
  • Bumbu penyedap (1 bungkus)
  • Air es matang (1 cangkir)
Cara Membuat Pempek:
  • Campurkan ikan giling dengan air es dan garam serta bumbu penyedap, lalu aduk ikan giling tersebut hingga semua bahan tercampur dengan rata.
  • Tambahkan tepung sagu pada adonan ikan giling yang tadi, tambahkan secukupnya agar adonan dapat diuleni dan tidak lengket. Namun jangan terlalu banyak agar aroma ikannya masih dapat terasa.
  • Untuk membuat adonan lumurin tangan dengan sedikit tepung supaya tidak lengket, lalu kemudian bentuk sesuai dengan selera.
  • Rebus adonan pempek sampai adonan pempek tersebut mengapung, setelah itu angkat dan tiriskan. 
Bahan Untuk Cuko:
  • Gula aren (250 gr)
  • Air asam jawa (50 gr)
  • Air minum bersih (1 liter)
  • Bawang putih (200 gr, cincang halus)
  • Garam (1 sdt)
  • Ebi yang sudah dihaluskan (2 sdm)
  • Cabe rawit (15 buah, haluskan)
Cara Membuat Cuko:
  • Campurkan gula aren dan asam jawa ke dalam air lalu masak sampai mendidih.
  • Tambahkan bawang putih, ebi, garam dan caberawit ke dalam larutan tersebut dan rebuskembali sampai mendidih.
  • Jika sudah terlihat matang, maka angkat dan tiriskan.
Cara Membuat Pempek di atas tentunya sangat mudah. Pempek yang telah dibuat tadi bisa langsung dimakan atau bisa juga kita goreng terlebih dahulu. Selain disajikan dengan cuko, pempek juga bisa ditambahkan dengan sajian mie basah dan tambahan sedikit mentimun tergantung dengan selera semua para pembaca. Selain itu didalam pempeknya sendiri bisa ditambahkan dengan telur ayam atau sosis.

Cara Membuat Pempek


Itulah tadi sedikit ulasan tentang Cara Membuat Pempek yang enak namun melalui langkah-langkah yang sangat mudah. Semoga saja ulasan Cara membuat Pempek ini akan sangat bermanfaat untuk semua pembacanya dan terima kasih telah membaca ulasan mengenai Cara Membuat Pempek.

      Cara Membuat Tape Singkong Dan Ketan Dengan Mudah

      Cara Membuat Tape Singkong Dan Ketan Dengan Mudah - Tapai atau bisa disebut juga dengan tape merupakan salah satu jenis makanan tradisional yang asli dari Indonesia. Tape sendiri identik dengan daerah Jawa Barat yang disebut dengan "Peuyeum". Cara Membuat Tape sendiri harus menggunakan proses fermentasi dan dibutuhkan kebersihan dan ketelitian yang cukup tinggi  Dan ragi menjadi bahan terpenting dalam pembuatan tape tersebut.

      Cara Membuat Tape


      Di Indonesia sendiri tape dikenal terdiri dua jenis, ada tape singkong dan tape ketan. Dalam Cara Membuat Tape kedua jenis tersebut, pembuatannya hampir sama, dengan cara di fermentasi. Namun, biasanya di daerah Jawa Barat tape ketan disajikan dengan dibungkus oleh daun pisang. Tape sendiri memiliki rasa yang manis dan menghadirkan aroma yang enak yang membuat orang ingin mencicipinya. Selain itu, proses fermentasi yang dilakukan oleh tape memberikan kandungan vitamin B1 sampai tiga kali lipat, namun untuk mengkonsumsinya tentu harus tahu btasan dan jangan sampai berlebihan.

      Tapi bagaimana bila kita ingin membuat tape sendiri di rumah? Tentu saja bisa, karena hari ini kami akan memberikan ulasan mengenai Cara Membuat Tape yang sangat mudah dan praktis sehingga semua pembaca bisa membuat tape sendiri di rumah. Tanpa harus berbicara panjang lebar lagi, lebih baik langsung kita simak Cara Membuat Tape di bawah ini.

      1. Tape Singkong
      Cara Membuat Tape Singkong Dan Ketan Dengan Mudah

      Bahan:
      • Singkong (1,5 kg)
      • Ragi (1,5 butir, haluskan)
      • Daun pisang untuk alas
      Cara Membuat Tape Singkong:
      • Kupas kulit singkong, lalu cuci sampai bersih. Kemudian ptong singkong 3-4 bagian atau sesuai selera.
      • Kukus singkong sampai matang, lalu sisihkan dan tunggu sampai dingin.
      • Setelah dingin, letakan dan tata singkong ke dalam wadah tertutup yang telah dialasi oleh daun pisang sebelumnya.
      • Taburkan ragi sampai merata.
      • Tutup semua singkong dengan menggunakan daun pisang, dan tutup wadah dengan rapat.
      • Simpan di tempat yang hangat dan diamkan sekitar 2 sampai 3 hari.
      • Setelah itu tape pun siap untuk disajikan.
      2. Tape Ketan
      Cara Membuat Tape Singkong Dan Ketan Dengan Mudah

      Bahan:
      • Beras ketan (500 gr)
      • Gula pasir (5 sdm, sesuai selera)
      • Air panas (400 ml)
      • Ragi (2 butir, haluskan)
      Cara Membuat Tape Ketan:
      • Cuci beras ketan sampai bersih, lalu rendam dalam 1 liter air selama satu malam agar beras ketan menjadi lembek.
      • Setelah direndam, kukus beras ketan sampai menguap, dan siram dengan menggunakan air panas, lalu kukus kembali sekitar 15 menit. Setelah itu, angkat dan tiriskan.
      • Ambil setengah bagian beras ketan dan letakan dalam wadah lalu ratakan. Taburkan ragi setengahnya, dan jika perlu bisa dimasukan gula.
      • Tutupi ketan yang telah ditaburi ragi dengan ketan yang tersisa tadi, kemudian taburkan ragi kembali sampai habis.
      • Tutup wadah yang telah diisi oleh ketan tersebut dengan rapat, dan letakan di tempat yang kering dan hangat.
      • Diamkan selama 3 hari untuk proses fermentasi, setelah itu tape ketan pun siap untuk disajikan.
      Cara Membuat Tape singkong dan ketan di atas tentu sangat udah, kami dapatkan dari berbagai sumber yang bisa dipercaya, untuk tape ketan sendiri kita bisa menggunakan beras ketan hitam ataupun beras ketan putih. Dengan ulasan Cara Membuat Tape diatas, semoga para pembaca semua yang ingin membuat tape sendiri bisa terbantu, begitupun dengan para pembaca yang tengah belajar memasak.

      Cara Membuat Tape


      Itulah tadi sedikit ulasan mengenai Cara Membuat Tape ketan dan singkong yang sangat mudah dan praktis. Semoga saja ulasan Cara Membuat Tape ini akan sangat bermanfaat bagi semua pembacanya, dan terima kasih telah membaca ulasan mengenai Cara Membuat Tape.

      Cara Membuat Sate Ayam Mudah Dan Praktis

      Cara Membuat Sate Ayam Mudah Dan Praktis - Sate, siapa yang tidak kenal dengan salah satu jenis makanan yang satu ini. Di Indonesia sendiri makanan ini tentu sangat terkenal, bahkan makanan ini bisa sampai terkenal sampai di seluruh dunia. Untuk menemukan sate tentu sangat mudah, karena di setiap daerah pasti banyak para penjual sate, tapi bagaimana bila kita membuatnya sendiri? Tentu bisa, karena kali ini kami akan membahas cara membuat sate dengan mudah, namun lebih baik kita juga mengetahui sedikit cerita tentang sate.

      Cara Membuat Sate


      Berdasarkan dari beberapa sumber, sate merupakan salah satu jenis makanan yang berasal dari Indonesia, tepatnya dari daerah Jawa. Terbuat dari daging yang dipotong kecil atau dipotong dadu kemudian ditusuk oleh potongan lidi atau bambu, dan mungkin saat ini ada juga sate yang ditusuk oleh besi kecil. Pada umumnya, daging yang digunakan dalam membuat sate adalah daging ayam, kambing, sapi, kerbau, domba, ikan dan yang lainnya. Namun, bisa juga dengan menggunakan bahan lain sebagai pengganti daging seperti telur puyuh atau lainnya. Dan tentunya sate disajikan dengan bumbu kacang yang khas.

      Cara Membuat Sate Ayam Mudah Dan Praktis
      Tidak bisa dipungkiri juga negara lain juga memiliki sate yang khas, dan dari Indonesia sendiri di setiap daerah ada beberapa macam sate yang khas. Kembali lagi ke cara membuat sate, kali ini kami memang akan mengulasnya, tentu dengan cara yang sangat mudah sehingga semua pembaca bisa membuat sate di rumah. Tanpa perlu panjang lebar lagi, lebih baik langsung kita simak ulasan cara membuat sate di bawah ini.

      Bahan:
      • Daging ayam (1 kg, potong kecil bentuk dadu)
      • Kecap manis (4 sdm)
      • Minyak goreng (2 sdm)
      • Jeruk nipis (1 buah)
      • Tusuk sate
      • Arang (untuk memanggang)  
      Bahan Untuk Bumbu Kacang:
      • Kacang tanah (250 gr, digoreng)
      • Bawang putih (4 siung)
      • Bawang merah (3 siung)
      • Kemiri sangrai (3 butir)
      • Cabai merah (2 buah)
      • Gula aren (2 sdm)
      • Garam secukupnya
      • Air (1 gelas air putih)
      Cara Membuat:
      • Tusuk potongan daging ayam dengan tusuk sate sekitar 3-4 potong daging ayam per satu tusukan.
      • Haluskan semua bahan bumbu sate dengan cara diulek kecuali air.
      • Panaskan minyak goreng, kemudian tumis bumbu kacang yang telah dihaluskan tadi sampai harum.
      • Setelah haru, tuangkan air ke dalam tumisan bumbu kacang aduk sampai mengental. Lalu kemudian angkat dan tiriskan.
      • Pisahkan sedikit bumbu kacang tadi sebagai olesan untuk sate sebelum di bakar.
      • Siapkan arang, lalu buat bara api dengan menggunakan arang tersebut. Kemudian bakar sate dengan bara api tersebut sampai matang.
      • Jika semua sate ayam telah matang, angkat kemudian tiriskan.
      • Langkah terakhir, lumuri sate yang telah matang tadi dengan bumbu kacang dan sate ayam pun siap untuk dihidangkan.  
      Cara membuat sate di atas pastinya sangat mudah dan praktis, apalagi bahan yang digunakan pun akan sangat mudah untuk ditemukan. Sate yang telah dibuat pun bisa diberikan tetesan jeruk nipis, lalu sebagai pelengkap bisa dengan nasi ataupun lontong. Daging ayamnya sendiri bisa kita ganti dengan daging lainnya, sesuai dengan selera para pembaca semua.

      Cara Membuat Sate


      Itulah tadi sedikit ulasan mengenai cara membuat sate ayam dengan mudah dan praktis, semoga saja cara membuat sate di atas akan sangat bermanfaat bagi setiap pembacanya, dan terima kasih karena telah membaca ulasan tentang cara membuat sate.

        Cara Membuat Siomay Mudah Dan Praktis

        Cara Membuat Siomay Mudah Dan Praktis - Siomay siapa yang tidak kenal dengan makanan yang satu ini, memiliki tekstur lembut dan sangat enak ketika dimakan. Makanan jenis ini cukup terkenal di Indonesia dan banyak peminatnya. Jika dilihat mungkin cara membuat siomay sendiri cukup sulit untuk dilakukan di rumah, tapi saat ini telah banyak orang yang bisa membuat siomay di rumah.

        Cara Membuat Siomay


        Dan hari ini kami pun akan memberikan ulasan mengenai cara membuat siomay yang sangat mudah dan praktis, tentunya siomay khas dari Indonesia. Biasanya di Indonesia, siomay terdiri dari beberapa jenis tergantung dari isiannya, mulai dari siomay isi ikan tenggiri, daging ayam dan yang lainnya. Siomay juga biasanya disajikan dengan beberapa pelengkap seperti kubis, kentang atau pare. Dan di Bandung biasanya siomay disebut dengan bakso tahu, siomay Bandung sendiri cukup populer di kalangan banyak masyarakat.
        Cara Membuat Siomay Mudah Dan Praktis

        Dan hari ini cara membuat siomay Bandung tersebut akan kami ulas untuk membantu semua pembaca yang ingin membuat siomay sendiri di rumah. Tanpa perlu berbicara panjang lebar lagi lebih baik langsung kita simak cara membuat siomay di bawah ini.

        Bahan Siomay:
        • Daging ikan tenggiri (500 gr, dihaluskan)
        • Ebi (1 sdm, dibersihkan dan direndam)
        • Tepung sagu (100 gr)
        • Gula halus (1/2 sdt)
        • Lada bubuk (1/2 sdt)
        • Minyak wijen (1 sdt)
        • Air jahe (1 sdt)
        • Garam secukupnya
        • Kulit pangsit
        Bahan Saus:
        • Kacang tanah (250 gr, digoreng)
        • Cabai merah (4 buah, dibuang bijinya dan digoreng)
        • Bawang putih (3 siung, digoreng)
        • Garam (1/2 sdt)
        • Gula pasir (1 sdm)
        • Air matang (400 ml)
        • Kecap manis secukupnya
        • Air jeruk limau secukupnya
        Cara Membuat Siomay:
        • Campurkan semua bahan lalu kemudian aduk hingga rata dan menjadi kalis.
        • Masukan adonan kedalam kulit pangsit, lalu bentuk.
        • Kukus adonan tersebut sampai matang, lalu angkat.
        • Untuk saos, haluskan semua bahan kecuali kecap dan jeruk limau dengan diulek atau bisa juga dengan diblender sampai halus.
        • Setlah saus siap, angkat dan sajikan siomay dengan suas kacan dan berikan kecap juga air jeruk limau untuk pelengkap sesuai selera.
        Cara membuat simay di atas pastinya sangat mudah dan sangat praktis sehingga bisa dilakukan sendiri di rumah. Begitupun juga dengan para pembaca yang saat ini belajar memasak, bisa dengan belajar untuk memasak siomay. Untuk isian sendiri, ikan tenggiri pun bisa diganti dengan isian yang lainnya, seperti halnya daging ayam atau yang lainnya sesuai dengan selera.

        Cara Membuat Siomay


        Itulah tadi sedikit ulasan mengenai cara membuat siomay dengan isi ikan tenggiri yang sangat mudah dan praktis. Semoga saja ulasan cara membuat siomay ini akan dapat bermanfaat bagi semua pembacanya, dan terima kasih telah membaca ulasan mengenai cara membuat siomay.

        Cara Membuat Puding Coklat Sederhana Dan Mudah

        Cara Membuat Puding Coklat Sederhana Dan Mudah - Bagi para penggemar makanan yang manis pasti sudah tidak asing lagi dnegan salah satu hidangan manis yang biasa disajikan sebagai hidangan penutup, atau mungkin disajikan ketika saat-saat bersantai, yaitu puding. Puding sendiri terdiri dari berbagai macam, namun mungkin yang cukup populer adalah puding yang terbuat dari agar-agar, dimana puding ini sering disajikan dengan saus yang disebut dengan vla. Bila dilihat secara kasat mata, mungkin banyak yang berpikiran bahwa cara membuat puding itu cukup sulit, namun kali ini kami akan memberikan cara membuat puding coklat yang enak dan lezat.

        Cara Membuat Puding Coklat


        Puding coklat sendiri merupakan salah satu jenis puding yang sangat digemari oleh banyak orang, apalagi karena memang ada sentuhan rasa coklat didalamnya yang pastinya banyak orang menyukainya. Ini pasti bisa sangat bermanfaat bagi semua pembaca yang ingin membuat puding sendiri, atau mungkin ingin belajar membuat puding coklat. Dan tanpa perlu berbicara panjang lebar lagi, lebih baik langsung disimak cara membuat puding coklat di bawah ini.

        1. Cara Membuat Puding Coklat Sederhana
        Cara Membuat Puding Coklat Sederhana Dan Mudah

        Bahan:
        • Nutrijel coklat (1 bungkus)
        • Agar agar warna coklat (2 bungkus)
        • Susu cair (1300 ml)
        • Gula pasir (5 sdm, sesuai selera)
        • coklat bubuk (1 sdm)
        • Dark cooking chocolate (100 gr, cincang) 
        Bahan untuk vla:
        • Susu cair (400 ml)
        • Gula pasir (2 sdm)
        • Maizena (2 sdm, larutkan dengan sedikit air)
        Cara Membuat:
        • Campurkan semua bahan menjadi satu dalam panci besar dan kemudian masak dengan api kecil. Aduk sampai semua tercampur rata dan masak sampai mendidih.
        • Tuangkan adonan puding yang telah dimasak tadi kedalam cetakan yang sudah dibasahi dengan air. Dinginkan sampai mengeras lalu kemudian potong-potong.
        • Untuk saus, masak susu dan gula samkpai mendidih dan kemudian larutkan maizena kedalamnya. Aduk dengan cepat, sampai mengental lalu dinginkan sambil diaduk pelan.
        • Sajikan puding coklat dan tuangkan vla atau saus susu diatasnya.
        2. Cara Membuat Puding Coklat Pisang Keju
        Cara Membuat Puding Coklat Sederhana Dan Mudah

        Bahan:
        • Pisang ambon (3 buah)
        • Susu (500 ml, hangatkan)
        • Garam (1/2 sdt)
        • Vanili (1/4 sdt)
        • Gula pasir (150 gr)
        • Coklat masak (150 gr, potong dadu)
        • Telur (6 butir)
        • Mentega (2 sdm)
        • Tepung terigu (1 sdm)
        • Keju chedar (50 gr, diparut)
        Cara Membuat:
        • Blender sampai halus pisang bersamaan dengan susu, garam, vanili dan juga telur. Campurkan gula pasir dan juga mentega leleh.
        • Tuangkan adonan kedalam pinggan yang tahan panas dan diolesi mentega. Letakan dan atur coklat di atasnya lalu taburi keju parut.
        • Panggang dalam oven sekitar 45 menit sampai matang dan permukaannya agak kecoklatan.
        • Angkat dan sajikan selagi hangat.
        Cara membuat puding coklat di atas pastinya sangat mudah dan bisa dilakukan di rumah sendiri, tanpa harus memiliki keahlian memasak terntu, namun dengan cara membuat puding coklat diatas kita bisa membuat puding yang memiliki cita rasa enak dan lezat. Selain itu, cara membuat puding coklat di atas juga bisa dimodifikasi dan diberikan beberapa sentuhan berbeda sesuai dengan selera para pembaca semuanya.

        Cara Membuat Puding Coklat


        Itulah tadi sedikit ulasan mengenai cara membuat puding coklat dengan mudah dan sederhana. Semoga ulasan tentang cara membuat puding coklat ini dapat bermanfaat bagi setiap pembacanya, dan terima kasih telah membaca ulasan mengenai cara membuat puding coklat.

        Cara Membuat Keripik Singkong Balado Renyah Dan Lezat

        Cara Membuat Keripik Singkong Balado Renyah Dan Lezat - Disaat tengah bersantai sambil menonton televisi ataupun menikmati udara sore hari di depan rumah pastinya lebih lengkap ditemani dengan cemilan yang memiliki rasa yang enak dan lezat. Di Indonesia ada satu jenis cemilan renyah dan menggugah selera, yaitu Keripik. Keripik ini bisa dibuat dari berbagai macam bahan, seperti singkong, kentang, pisang, tempe dan juga masih banyak bahan yang lainnya. Namun, yang akan kita bahas kali ini adalah cara membuat keripik singkong, pastinya keripik singkong ini merupakan favorit banyak orang di Indonesia.

        Cara Membuat Keripik


        Dari namanya sudah terlihat jelas bahwa keripik singkong merupakan jenis makanan yang memiliki bahan dasar singkong. Cara membuat keripik singkong ini sendiri bisa dikatakan cukup mudah, dan kita pun bisa membuatnya di rumah sendiri. Hari ini kami pun akan mengulas cara membuat keripik singkong balado yang memiliki rasa pedas dan juga enak. Lalu bagaimana cara membuat keripik singkong balado tersebut, tanpa panjang lebar lagi lebih baik mari langsung kita simak ulasannya di bawah ini.
        Cara Membuat Keripik Singkong Balado Renyah Dan Lezat

        Bahan Keripik:
        • Singkong (1 kg)
        • Kapur sirih (2 sdt, larutkan dalam air 200 ml)
        Bahan Bumbu Balado:
        • Cabai merah keriting (150 gr)
        • Bawang putih (8 siung)
        • Garam (1 1/2 sdt)
        • Gula pasir (2 sdm)
        • Minyak goreng secukupnya untuk menumis
        Cara Membuat Keripik Singkong:
        • Kupas singkong lalu cuci sampai bersih, dan kemudian iris tipis.
        • Rendam singkong dalam air yang berisi garam dan sedikit air kapur, lalu angkat dan bersihkan dan kemudian rendam kembali dalam air bersih.
        • Goreng singkong dengan menggunakan minyak yang banyak dan api yang cukup sedang, goreng sampai matang lalu angkat dan tiriskan.
        Cara Membuat Keripik Singkong Balado
        • Kupas cabai merah lalu keluarkan bijinya.
        • Haluskan bawang putih dan cabai merah lalu tumis sampai harum dan sedikit mengering.
        • Masukan gula dan garam lalu aduk sampai merata.
        • Setelah semua bumbu tercampur rata, angkat wajan dari atas api.
        • Dalam kondisi hangat, masukan keripik singkong yang tadi telah dibuat dan aduk sampai tercampur dengan semua bumbu balado.
        • Diamkan sampai kering dan tidak lengket, setelah dingin keripik singkong balado pun siap untuk disajikan.
        Cara Membuat keripik singkong balado di atas pastinya sangat mudah dan praktis. Agar menemukan rasa yang lain lagi bisa ditambahkan beberapa variasi dalam cara membuat keripik. Selain itu, cara membuat keripik di atas juga bisa menggunakan bahan lain selain singkong, tergantung dengan selera yang para pembaca semua miliki.

        Cara Membuat Keripik


        Itulah tadi sedikit ulasan mengenai cara membuat keripik singkong balado yang renyah dan juga pedas namun tetap menggugah selera. Semoga saja cara membuat keripik singkong ini dapat bermanfaat bagi semua pembacanya, dan terima kasih telah membaca ulasan mengenai cara membuat keripik singkong.

        Cara Membuat Risoles Isi Sayur Ayam Enak Dan Lezat

        Cara Membuat Risoles Isi Sayur Ayam Enak Dan Lezat - Di Indonesia memang terdapat banyak jenis cemilan yang memiliki rasa enak dan menggugah selera. Dan meskipun memang sepertinya makanan ini bukan berasal dari Indonesia tapi peminatnya sangat banyak, atau mungkin menjadi salah satu jenis goreng-gorengan yang cukup populer, yaitu Risoles. Jenis masakan yang satu ini sangat cocok untuk dikonsumsi selagi hangat sambil ditemani teh panas, ataupun menjadi cemilan saat berkumpulnya keluarga.

        Cara Membuat Risoles


        Risoles sendiri merupakan salah satu makanan yang digoreng berisi daging, seperti daging cincang serta isi sayuran yang dibungkus oleh dadar dan juga dilapisi oleh tepung panir dan telur ayam yang dikocok. Untuk bentuk sendiri, risoles biasanya berbentuk persegi panjang, namun tidak jarang juga disajikan dalam bentuk segitiga. Lalu apakah cara membuat risoles cukup sulit? Bisa dikatakan cara membuat risoles sendiri merupakan hal yang gampang-gampang susah. Bahan dalam cara membuat risoles memang tidak terlalu banyak, namun ketepatan dalam memasaknya harus diperhatikan. Dan saat ini kami pun berkesempatan untuk mengulas bagiamana cara membuat risoles dengan rasa yang enak dan lezat, dengan isi sayuran dan juga daging ayam. Dan lebih baik mari kita langsung simak cara membuat risoles di bawah ini.
        Cara Membuat Risoles Isi Sayur Ayam Enak Dan Lezat

        Bahan Kulit:
        • Tepung terigu (150 gr)
        • Telur (1 butir, dikocok lepas)
        • Susu cair (350 ml)
        • Garam (1/4 sdt)
        • Margarin (1 sdm, lelehkan)
        • Minyak untuk menggoreng
        Bahan Isi:
        • Daging ayam (150 gr, direbus lalu disuwir-suwir)
        • Wortel (75 gr, dipotong dadu kecil)
        • Tepung terigu (3 sdm)
        • Bawang bombay (1/2 buah)
        • Garam (1 sdt)
        • Gula pasir (1/2 sdt)
        • pala bubuk (1/4 sdt)
        • Seledri (1/2 sdm)
        • Kaldu ayam (350 ml)
        • Margarin (2 sdm, untuk menumis)
        Bahan Lainnya:
        • Telur (2 butir, dikocok lepas untuk perekat)
        • Tepung panir untuk pelapis
        Cara Membuat Risoles:
        • Pertama, buat kulit dengan mengocok telur dan susu sampai teraduk rata.
        • Campurkan tepung terigu dan garam.
        • Tuangkan campuran susu dan telur ke dalam campuran tepung terigu sambil diaduk.
        • Tambahkan margarin yang telah dilelehkan dan aduk kembali sampai tercampur rata.
        • Dengan wajan anti lengket, buat dadar tipis dengan diameter sekitar 12 cm.
        • Ulangi cara tersebut sampai adonan habis.
        • Untuk isian, panaskan margarin dan tumis bawang bombay sampai layu dan harum.
        • Tambahkan tepung terigu lalu aduk sampai menggumpal.
        • Tuangkan kaldu sedikit demi sedikit sambil diaduk sampai tercampur rata.
        • masukan daging ayam, wortel, garam, merica bubuk, pala bubuk dan gula pasir kemudian aduk rata sampai semua bahan matang, dan angkat.
        • Ambil selembar adonan kulit yang tadi telah dibuat. beri dengan 1 sdm bahan isian yang telah dimasak. Lalu lipat sisi kanan dan kiri sekitar 2 cm, dan dorong dengan cara menggulung ke arah depan.
        • Gulingkan di atas tepung panir, kemudian celupkan ke dalam kocokan telur dan gulingkan kembali ke dalam tepung panir. Ulangi cara tersebut sampai semua bahan adonan habis.
        • Panaskan minyak, lalu goreng adonan risoles yang telah dibuat dengan api sedang. Masak sempai berubah warna menjadi kecoklatan. Lalu angkat dan tiriskan.
        • Sajikan dengan beberapa bahan seperti saus ataupun cabe rawit.
        Cara Membuat risoles di atas tentunya sangat mudah dan praktis sehingga bisa dilakukan sendiri di rumah. Untuk bentuk sendiri bisa dibentuk dengan beberapa variasi. Begitupun juga dengan bahan isian bisa dengan menggunakan bahan lainnya, seperti daging sapi, ikan, keju ataupun yang lainnya sesuai dengan selera yang para pembaca semua miliki.

        Cara Membuat Risoles


        Itulah tadi sedikit ulasan mengenai cara membuat risoles isi sayur ayam yang praktis dan mudah. Semoga saja ulasan mengenai cara membuat risoles ini dapat bermanfaat bagi semua pembacanya, dan terima kasih telah membaca ulasan mengenai cara membuat risoles.

        Cara Membuat Brownies Enak Berbagai Rasa

        Cara Membuat Brownies Enak Berbagai Rasa - Jenis-jenis kue memang sangat beragam, namun ada juga beberapa jenis kue yang sangat menjadi kegemaran setiap orang salah satunya adalah kue yang akan kita ulas hari ini, yaitu kue brownies. Brownies menjadi kegemaran banyak orang karena memiliki rasa yang enak dan tekstur yang lembut ketika masuk di mulut, sehingga mulai dari anak-anak sampai dewasa pasti sangat menyukai jenis kue yang satu ini.

        Cara Membuat Brownies


        Terkadang untuk merasakan kelezatan dari kue ini pastinya kita harus membelinya dengan harga yang bervariatif, namun cenderung mahal. Tapi bagaimana jika kita membuat brownies sendiri di rumah? Tentu saja bisa, berbagai cara membuat brownies yang mudah dan praktis saat ini akan dengan mudah didapatkan, terlebih lagi dengan cara membuat brownies dengan berbagai rasa. Seperti hari ini kami akan memberikan ulasan mengenai cara membuat brownies yang mudah dan praktis, sehingga semua pembaca bisa membuat brownies sendiri di rumah dengan berbagai rasa yang bervariatif. Tanpa perlu berbicara panjang lebar lagi, lebih baik mari kita simak cara membuat brownies enak di bawah ini.

        1. Brownies Coklat
        Cara Membuat Brownies Enak Berbagai Rasa

        Bahan:
        • Tepung terigu (125 gr)
        • Cokelat bubuk (50 gr)
        • Telur (6 butir)
        • Minyak (175 ml)
        • Dark Cooking Cokelat (100 gr)
        • Gula (225 gr)
        • Vanili (1/2 sdt)
        • Garam (1/4 sdt)
        • Susu kental manis secukupnya
        • Meises secukupnya
        Cara Membuat Brownies Coklat:
        • Campurakan tepung terigu beserta coklat bubuk dan aduk sampai merata.
        • Kocok telur, gula, emulsifier dan vanili sampai mengembang lalu masukan garam dan kemudian kocok kembali sebentar.
        • Masukan campuran tepung terigu beserta cokelat sambil diayak, lalu aduk perlahan sampai tercampur dengan rata.
        • Campurkan minyak dan DCC, lalu campurkan ke adonan dan aduk sampai merata.
        • Sisihkan sepertiga bagian adonan dan berikan susu kental manis aduk kembali sampai semua merata.
        • Bagi dua adonan tanpa susu kental manis dan adonan dengan susu kental manis.
        • kukus adonan tanpa susu kurang lebih selama 10 menit, bisa ditambahkan taburan meises juga coklat, lalu masukan dan kukus bersama adonan dengan susu kental manis kurang lebih 20 sampai 30 menit.
        2. Brownies Pisang
        Cara Membuat Brownies Enak Berbagai Rasa

        Bahan:
        • Tepung terigu (125 gr)
        • Pisang ambon (1 buah, haluskan)
        • Pisang raja (6 buah, belah dua bagian)
        • Gula palm (50 gr)
        • Garam (1/2 sdt)
        • Baking powder (1/2 sdt)
        • Emulsifier (1 sdt)
        • Minyak goreng (3 sdm)
        • Santan (5 sdm dari 1/4 butir kelapa)
        • Meises untuk taburan (100 gr)
        Cara Membuat Brownies Pisang:
        • Siapkan loyang yang berukuran 30x10 cm, alasi dengan kertas roti dan olesi dengan margarin.
        • Kocok telur, gula palm dan gula pasir sampai semuanya mengental. Tambahkan emulsifier kue kocok kembali sampai mengembang.
        • Masukan pisang ambon yang telah dihaluskan dan kocok sampai semua merata.
        • Tambahkan tepung terigu, baking powder beserta garam dan aduk sampai merata.
        • Tuangkan minyak goreng dan santan lalu aduk kembali sampai semua bahan tercampur merata.
        • Tuang setengah adonan ke dalam loyang dan kukus kurang lebih selama 10 menit, lalu susun pisang raja dan taburi meises diatasnya.
        • Tuangkan kembali sisa adonan dan kukus sekitar 25 menit sampai adonan brownies menjadi matang.
        Cara membuat brownies di atas pastinya akan sangat mudah untuk dilakukan di rumah. Bagi para pemula atau yang masih belajar dalam bidang memasak, cara membuat brownies ini pastinya akan sangat cocok. Dengan beberapa variasi, brownies pun bisa disajikan dengan rasa yang lainnya.

        Cara Membuat Brownies


        Itulah tadi ulasan mengenai cara membuat brownies yang sangat mudah dan juga praktis. Semoga saja ulasan mengenai cara membuat brownies yang kami berikan ini akan memberikan inspirasi bagi semua pembacanya, terutama bagi yang ingin membuat kue brownies sendiri di rumah namun dengan rasa yang enak dan juga lezat.

        Cara Membuat Pizza Sederhana Dan Lezat

        Cara Membuat Pizza Sederhana Dan Lezat - Siapa yang tidak kenal dengan makanan yang satu ini, Pizza. Makanan ini di Indonesia sendiri cukup banyak penggemarnya. Pizza sendiri merupakan sejenis roti yang berbentuk bundar, dipanggang dalam oven dan pada umumnya pizza itu dilumuri dengan saus tomat dan juga keju seperti keju mozarella. Biasanya juga tambahan lain ikut melengkapi pizza. Pizza ini merupakan makanan khas dari Italia, namun saat ini telah menyebar bahkan hingga ke seluruh dunia.

        Cara Membuat Pizza


        Terkadang tidak sedikit juga banyak orang yang ingin membuat pizza sendiri, namun bagaimana cara membuat pizza sehingga menghasilkan rasa yang cukup enak? Dan kali ini kami pun akan memberikan ulasan mengenai cara membuat pizza sederhana yang bisa dibuat di rumah sendiri dengan bahan-bahan yang mudah dan praktis. Tanpa perlu panjang lebar lagi, lebih baik langsung di simak cara membuat pizza sederhana di bawah ini.
        Cara Membuat Pizza Sederhana Dan Lezat

        Bahan:
        • Terigu (500 gr)
        • Minyak goreng (4 sdm)
        • Ragi Instan (10 gr)
        • Gula pasir (1 sdt)
        • Garam (1 sdt)
        • Air (400 ml)
        Bahan Lapisan:
        • Telur (4 butir, dikocok lepas)
        • Tepung panir (200 gr)
        • Minyak goreng
        Bahan Untuk Saus Pizza:
        • Pasta tomat (2 sdm)
        • Bawang bombay (1 siung)
        • Bawang putih (6 siung)
        • Minyak sayur (100 ml)
        • Tomat merah (16 buah)
        • Garam (1 sdt)
        • Merica (1 sdt)
        Cara Membuat Saus Pizza
        • Cincang bawang bombay, bawang putih dan juga tomat merah.
        • Lalu tumis bawang putih dan bawang bombay sampai tampak layu dan mengeluarkan bau yang harum.
        • Masukan pasta tomat ke dalam tumisan aduk sampai semua tercampur dengan merata.
        • Masukan garam, merica dan tomat merah ke dalam tumisan aduk kembali sampai semua merata.
        • Masak semua bahan tersebut sampai mengental dan matang.
        Cara Membuat Pizza:
        • Campurkan ragi instan, tepung terigu, garam serta gula pasir dan aduk semua bahan tersebut sampai tercampur rata.
        • Masukan minyak ke dalam adonan dan aduk kembali sampai merata.
        • Tambahkan air secara perlahan dan uleni adonan sampai menjadi kalis.
        • Bentuk adonan menjadi bulat seperti bola dan diamkan kurang lebih selama 15-20 menit.
        • Pipihkan adonan sampai memiliki ketebalan sebesar 1/2 cm, dan cetak hingga membentuk lingkaran.
        • Tusuk sisi sedang atau pusat adonan agar tidak menggelembung ketika dipanggang.
        • Masukan ke dalam oven dengan suhu 180 derajat celcius, diamkan sampai adonan pizza berubah warna menjadi kecoklatan selama kurang lebih 15-20 menit.
        • Jika telah matang, gulingkan di atas tepung panir sampai semua sisi terlapisi tepung panir. Lalu goreng pizza tersebut sampai matang.
        • Tuangkan saus pizza yang telah dibuat tadi di atas pizza, dan bisa juga ditambahkan dengan beberapa topping.
        Cara membuat pizza di atas tentunya sangat mudah, apalagi bahan yang digunakan pun sangat sederhana. Para pembaca semua bisa membuat pizza ini di rumah. Untuk topping sendiri, para pembaca semua bisa memberikan paprika, keju dan yang lainnya tergantung dengan selera yang kita miliki.

        Cara Membuat Pizza


        Itulah tadi sedikit ulasan mengenai cara membuat pizza yang sederhana dan juga mudah. Semoga saja ulasan yang kami berikan ini dapat bermanfaat bagi semua pembacanya, dan terima kasih telah membaca ulasan mengenai cara membuat pizza.

            Cara Membuat Nugget Ayam Mudah Dan Praktis

            Cara Membuat Nugget Ayam Mudah Dan Praktis - Jika berbiacara mengenai alternatif lauk pauk untuk disajikan ketika akan makan, untuk saat ini masakan cepat saji yang cukup populer dan cukup diminati banyak orang adalah Nugget. Jenis makanan ini sangat mudah untuk ditemui, bisa dengan mudah dibeli di supermarket atau juga di pasar-pasar tradisional. Biasanya, para anak-anaklah yang menyukai jenis nugget ini. Pasalnya bagi anak-anak yang kesulitan untuk makan jika menemukan nugget pasti akan mau makan, itu karena nugget memiliki rasa yang enak dan lembut di mulut.

            Cara Membuat Nugget


            Jenis nugget sendiri ada beberapa macam, namun yang paling umum dan paling banyak ditemui adalah jenis nugget ayam. Selain digunakan sebagai alternatif lauk pauk, sebenarnya nugget sendiri bisa dijadikan sebagai makanan cemilan yang ditambahkan bahan pelengkap seperti saus atau yang lainnya. Bagi sebagian orang mungkin saat ini berpikiran untuk membuat sendiri nugget ayam, namun bagaimana cara membuat nugget ayam tersebut agar menghasilkan rasa yang enak? Tenang saja karena kali ini kami berkesempatan untuk mengulas mengenai cara membuat nugget.  Jadi lebih baik langsung kita simak cara membuat nugget ayam dengan mudah dan praktis di bawah ini.
            Cara Membuat Nugget Ayam Mudah Dan Praktis

            Bahan:
            • Daging ayam (500 gr, cincang)
            • Telur (2 butir)
            • Roti tawar (2 lembar, hilangkan pinggirnya)
            • Susu (150 ml)
            • Garam (1 sdt)
            • Gula pasir (1 sdt)
            • Lada (1 sdt)
            • Bawang bombay (150 gr, cincang)
            • Saus (2 sdt)
            • Minyak secukupnya
            Cara Membuat Nugget Ayam:
            • Campurkan roti tawar bersama susu tawar dan aduk sampai roti benar-benar hancur.
            • Tambahkan daging ayam cincang dan aduk kembali sampai merata.
            • Masukan bawang bombay, garam, lada, gula pasir serta telur.
            • Tuangkan adonan yang telah dibuat tersebut ke dalam loyang yang telah diolesi margarin dan dilapisi kulit roti.
            • Kukus adonan kurang lebih selama 30 menit hingga adonan matang.
            • Cetak nugget dengan ukuran yang sesuai dengan selera.
            • Celupkan ke dalam telur yang telah dikocok dan gulingkan diatas tepung panir.
            • Simpan dalam wadah dan kemudian simpan ke dalam freezer sekitar 2 jam.
            • Keluarkan nugget dari freezer dan diamkan sebentar.
            • Goreng adonan nugget sampai berwarna kuning keemasan atau sampai matang.
            • Angkat dan nugget pun siap untuk dihidangkan.
            Cara membuat nugget ayam di atas pastinya sangat mudah dan praktis. Untuk penyajian sendiri bisa dilengkapi dengan saus tomat atau saus cabai, namun juga bisa juga ditambah dengan mayones. Itu bagaimana dengan selera yang kita miliki. Dan karena nugget merupakan salah satu makanan yang cepat rusak, maka sebaiknya dalam menyimpan nugget harus ditempat yang tertutup seperti halnya freezer.

            Cara Membuat Nugget


            Itulah tadi sedikit ulasan mengenai cara membuat nugget ayam lezat dengan mudah dan praktis. Semoga saja ulasan kami kali ini akan semakin menambah inspirasi dan pengetahuan, terima kasih telah membaca ulasan mengenai cara membuat nugget ayam.